Sehubungan dengan pemadaman sementara Data Center Mahkamah Agung RI, diinformasikan kepada seluruh pengguna layanan pada Pengadilan Negeri Pelaihari Kelas IB bahwa aplikasin e-Court, e-Berpadu dan Aplikasi Layanan Perkara Lainnya pada Mahkamah Agung RI tidak dapat diakses sejak Hari Jumat, tanggal 17 Maret 2023 pukul 15.00 WIB s/d Senin tanggal 20 Maret 2023 pukul 08.00 WIB.
Demikian disampaikan kepada seluruh pengguna layanan pengadilan.